Skip to content

Cart

Your cart is empty

Article: Berbagai Koleksi Cantik Museum Batik Pekalongan

Berbagai Koleksi Cantik Museum Batik Pekalongan
trivia

Berbagai Koleksi Cantik Museum Batik Pekalongan

Saya jadi ingat baru kemarin ngobrolin tentang museum batik ini dengan salah satu pengrajin kami. Ada salah satu pegawai pengrajin teman kami yang seumur hidup tidak pernah masuk ke museum tersebut walaupun dia berasal dari Pekalongan. Katanya nuansanya mistik.. Cek artikel di atas untuk melihat foto-foto di dalam museum. Salah satu fotonya menunjukkan batik favorit Ibu Tien Suharto.

Leave a comment

This site is protected by hCaptcha and the hCaptcha Privacy Policy and Terms of Service apply.

All comments are moderated before being published.

Read more

5 Cara Memakai Kain Batik
panduan

5 Cara Memakai Kain Batik

Ada 5 cara memakai kain batik yang dibagikan oleh Paola Tambunan dari edenstruth.com, sebuah blog yang dikelola oleh 2 wanita anggun dan mengulas fashion, makanan dan juga tips kecantikan. Fav...

Read more
Acung jempol untuk Miss Indonesia 2015
trivia

Acung jempol untuk Miss Indonesia 2015

Wherever I am, I show my identity, culture, and pride as an Indonesian. #MariaHarfanti #Batik #IndoPride #CulturalHeritage #MissWorld2015 #INDONESIA A photo posted by MARIA HARFANTI (@ma...

Read more